Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 4, No 12 (2015): Desember 2015

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR PESERTA DIDIK MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA PEMBELAJARAN TEMATIK DI SEKOLAH DASAR

Firmina, . (Unknown)
., Kaswari (Unknown)
., Marzuki (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2015

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan aktivitas peserta didik dalam pembelajaran tematik menggunakan media gambar. Metode penelitian yang di gunakan adalah metode deskriftip. Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas ( PTK ). Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri 15 Betung Tanjung dengan jumlah sampelnya 7 orang. Alat yang digunakan dalam pengumpulan data adalah lembar observasi  dan teknik analisis data menggunakan rumus rata-rata persentase. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat dikemukakan bahwa terdapat peningkatan aktivitas fisik sebesar 34,38%, aktivitas mental 45,71%, dan aktivitas emosional sebesar 43,34% dikategorikan sangat baik. Kata kunci: Aktivitas, Media Gambar, Pembelajaran Tematik Abstract: The purpose of this research is to increase the activity of studens in thematic learning by using picture media. The  research method used is deskriftif  method is  a classroom action research the reserch conducted at SD Negeri 15 Betung Tanjung with sample 7 student. The tools used in data collection are observation and data by using the average percentage formula. Based on the research results, it can be argued that there is an increasing physical  activity by 34,38%, 45,71% for mental, the emotional, activity is 43,34% with categorized as very good. Keywords : Activity , Media, Thematic Learning

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...