Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 2, No 1 (2013): Januari 2013

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MELALUI METODE LATIHAN PELAJARAN MATEMATIKA KELAS II SDN 42 KUBU RAYA

F34209484, Rosita (Unknown)
Uliyanti, Endang (Unknown)
Buwono, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jan 2013

Abstract

Research on Improving Learning Activities Math Lessons Through Exercise Method class II grade of elementary school 42 in Kubu Raya aims to describe whether there is an increased activity of learning through practice math methods class II grade of elementary school 42 in Kubu Raya. The method used is descriptive method. Form study is a follow-Class Research. Value of the average student mastery before applying training methods was 50%, after doing research cycle increased to 83.33% to 100% the second cycle. So we can conclude there is increased activity of learning through training methods math class II grade of elementary school 42 in Kubu Raya. Abstrak : Penelitian tentang Peningkatan Aktivitas Belajar Melalui Metode Latihan Pelajaran Matematika kelas II SDN 42 Kubu Raya bertujuan untuk mendeskripsikan apakah ada peningkatan aktivitas belajar melalui metode latihan pelajaran matematika kelas II SDN 42 Kubu Raya. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif. Bentuk penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindak Kelas. Nilai ketuntasan rata-rata siswa sebelum diterapkannya metode latihan adalah 50%, setelah melakukan penelitian siklus I meningkat menjadi 83,33% siklus II menjadi 100%. Maka dapat disimpulkan terdapat peningkatan aktivitas belajar melalui metode latihan pelajaran matematika kelas II SDN 42 Kubu Raya. Kata kunci : aktivitas belajar, metode latihan.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...