Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa kelas IVB Sekolah Dasar Negeri 17 Benua Kayong. Metode Penelitian yang di gunakan adalah Metode Deskriftif dengan bentuk penelitian yakni penelitian tindakan kelaspenelitian dilakukan di kelas VIB.Dengan jumlah 20 orang  siswa. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus. Dengan KKM 65, berdasarkan siklus I diperolehPada pelaksanaan siklus I data rata-rata hasil belajar siswa 63, dengan siswa  tuntas sebanyak 10 orang atau 50 %. Sedangkan pada siklus II rata-rata siswa menjadi 72 dengan 18 orang siswa atau 90 % telah tuntas. Hal ini menunjukkan bahwa dengan metode eksperimen hasil belajar siswa meningkat. Kata Kunci : Metode Pembelajaran, Metode Eksperimen Abstract :This study aims to determine students' learning outcomes enhancement IVB State Elementary School class 17 Benua Kayong. The research method used is descriptive method with the research form a class action research study conducted in the classroom VIB. With a number of 20 students .penelitian was conducted in two cycles. With KKM 65, based on the first cycle obtained On the implementation of the first cycle of data on average student learning outcomes 63, the students completed as many as 10 people or 50%. While in the second cycle students' average to 72 with 18 students or 90% has been completed. This shows that the experimental method increased student learning outcomes. Keywords: Learning Method, Experimental Methods
Copyrights © 2015