JURNAL KIMIA SAINS DAN APLIKASI
Vol 6, No 2 (2003): Volume 6 Issue 2 Year 2003

Pemerangkapan Garam Ammonium Sulfat dalam Zeolit

Taslimah, Taslimah (Unknown)
Muharam, Salih (Unknown)
Sumardjo, Damin (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2003

Abstract

Modifikasi zeolit alam menjadi material penyimpan hara telah dilakukan dengan cara impreknasi basah. Impreknasi dilakukan dengan merendam zeolit dalam larutan ammonium sulfat pada konsentrasi 13,2% - 39,6%(b/v) dengan selang 6,6%. Kalsinasi zeolit hasil dilakukan pada suhu 250ï‚°C selama 4 jam, karakterisasi hasil dilakukan engan menggunakan difraktometer sinar-X dan spektrofotometer infra merah.Disimpulkan bahwa molekul ammonium sulfat terperangkap dalam zeolit dalam bentuk (NH4)2Ca(SO4)2. Perlakuan kalsinasi pada 250ï‚°C selama 4 jam tidak merubah struktur zeolit.

Copyrights © 2003






Journal Info

Abbrev

ksa

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Engineering

Description

urnal Kimia Sains dan Aplikasi (p-ISSN: 1410-8917) and e-ISSN: 2597-9914) is published by Department of Chemistry, Diponegoro University. This journal is published four times per year and publishes research, review and short communication in field of ...