Al-Fath
Vol 2 No 2 (2008): Juli-Desember 2008

STUDI SYAHADAT AGAMA

Mansur, Syafi’in (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2008

Abstract

Agama yang ada di dunia ini, masing-masing memiliki ritual tersendiri bagi pemeluknya, salah satu ajaran ritual seperti pembaitan, atau kredo, syahadat bagi pemeluknya yang hendak masuk agama tersebut atau melaksanakan ritual ibadahnya. Ritual ini merupakan pengakuan terhadap Yang Maha Esa, yaitu ritual mengakui adanya Tuhan yang dipercayainya. Dalam tulisan ini akan membahas tentang, syahadat agama-agama,yaitu agama Hindu dalah Trimurti, syahadat agama Yahudi adalah Shema, syahadat agama Zaroaster adalah Hooma Yasht, syahadat agama Buddha adalah Triratna, syahadat agama Kristen adalah Credo, dan syahadat agama Islam adalah Syahadatain.

Copyrights © 2008






Journal Info

Abbrev

alfath

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Physics Other

Description

Al-Fath: published twice a year since 2007 (June and December), is a multilingual (Bahasa, Arabic, and English), peer-reviewed journal, and specializes in Interpretation of the quran. This journal is published by the Alquran and its Interpretation Department, Faculty of Ushuluddin and Adab, Sultan ...