Publipreneur Polimedia: Jurnal Ilmiah Jurusan Penerbitan Politeknik Negeri Media Kreatif


CARA PEMBUATAN FILM DOKUMENTER BOLA - BOLA MIMPI DI RAMZAN STUDIO

Telaumbanua, Faudunasokhi (Unknown)
Soufiyarno, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Sep 2020

Abstract

Penggunaan teknologi multimedia pada saat ini merupakan salah satu cara yang efektif untuk mempermudah dan menyampaikan sesuatu pesan dalam bentuk audio visual. Sarana multimedia juga mampu menghasilkan sesuatu menjadi lebih menarik dengan menggunakan salah satu unsur multimedia yaitu video. Film merupakan salah satu media masa yang digunakan sebagai sarana hiburan. Film dokumenter adalah film yang mendokumentasikan kenyataan. Kunci utama dari dokumenter adalah menyajikan fakta. Film dokumenter berhubungan dengan orang-orang, tokoh, peristiwa, dan lokasi yang nyata. Film dokumenter ini di buat melalui tiga tahapan penting meliputi tahap pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Pada proses pengeditan, penulis menggunakan software Adobe Premiere Pro CC 2017 dan After Effect CC 2017.

Copyrights © 0000






Journal Info

Abbrev

JIP

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

The journal presents researches in the fields related to the competence of design, printing technology, publishing, and hospitality, including photography, animation, fashion, packaging technology, and other creative industry sectors. The journal also considers the development study of character ...