Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan
Vol. 1 No. 1 (2012): Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan

TATA KELOLA RANTAI NILAI GLOBAL PADA INDUSTRI

Sylvia Kartika Wulan Bhayangkari (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2012

Abstract

Penelitian mengenai Tata kelola Rantai Nilai Global bertujuan untuk memberikan informasi berdasarkan hasil studi literatur dan kepustakaan mengenai Tata Kelola Global (Governance Global value chain) dan penerapannya pada industri serta bagaimana pendekatan yang digunakan dalam melakukan analisis terhadap rantai nilai global. Dalam Tata Kelola Rantai nilai Global terdapat dua sifat yang diterapkan pada industri yaitu bersifat tradisional dan non tradisional. Dari hasil studi literatur ini juga menghasilkan beberapa temuan yaitu bahwa ada beberapa pendekatan yang digunakan dalam melakukan analisis terhadap Rantai Nilai Global yaitu pendekatan distribusi nilai, pendekatan I-O (Input-Output). Studi perbandingan dari beberapa teori yang dikembangkan dalam Tata Kelola Rantai Nilai Global dapat dikembangkan dan bermanfaat sebagai alat kebijakan yang efektif bagi perluasan industri,pengembangan ekonomi, kratifitas para pegawai serta pengurangan kemiskinan.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

mankeu

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan (Mankeu) merupakan jurnal yang dapat di akses secara terbuka yang diterbitkan secara periodic tiga kali dalam setahun dengan periode April, September dan Desember. Mankeu menerima naskah secara nasionala dan local dari peneliti, akademisi, praktisi dan ...