Tangible Journal
Vol 4 No 1 (2019)

Pengaruh Modal Kerja, Pinjaman dan Simpanan terhadap Pendapatan Usaha di Pasar Rakyat Sentral Sungguminasa

Andi Patiware (STIEM Bongaya Makassar)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2019

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah (i) untuk mengetahui pengaruh modal kerja terhadap pendapatan usaha; (ii) untuk mengetahui pengaruh peminjaman terhadap pendapatan usaha (iii) untuk mengetahui pengaruh simpanan terhadap pendapatan usaha di Pasar Rakyat Sentral Sungguminasa. Peneltian ini menggunakan metode survey dengan mempergunakan sampel 35.Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif-kualitatitf. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (i) modal Kerja berpengaruh terhadap pendapatan usaha; (ii) pinjaman tidak berpengaruh terhadap pendapatan usaha di Pasar Sungguminasa; (iii) simpanan berpengaruh terhadap pendapatan usaha di Pasar Sungguminasa.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

TB

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Neuroscience Other

Description

The editorial team of the Tangible journal received a manuscript in the field of accounting science with the theme: a. Financial Accounting, b. Management accounting, c. Sustainability accounting d. Public sector accounting, e. Accounting information system, f. Auditing, g. Cultural Accounting h. ...