Jurnal Sarjana Teknik Informatika
Vol 3, No 1 (2015): Februari

PEMETAAN PARIWISATA DI YOGYAKARTA MENGGUNAKAN GOOGLE MAP DENGAN SISTEM ANDROID MOBILE SEBAGAI PANDUAN WISATA

Imam Santoso (Program Studi Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta)
Wahyu Pujiyono (Program Studi Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2015

Abstract

Perkembangan pariwisata di Yogyakarta sangat pesat serta berkembang sehingga harus diimbangi dengan penyampaian informasi degan cepat pula seperti lokasi wisata, objek wisata, profile wisata, serta panduan wisata. Membangun system pemetaan pariwisata di Yogyakarta menggunakan google map dengan system android mobile sebagai panduan wisata ini akan mempermudah pengguna untuk dapat langsung mencari lokasi, wisata di Yogyakarta secara mudah dan cepat karena diakses menggunakan mobile.Implementasi untuk merancang sistem ini menggunakan google map pada system android dan bahasa yang digunakan java sebagai program utama serta xml untuk tampilan muka. Langkah sistem diawali dengan pengumpulan data dengan menggunakan metode kepustakaan dan observasi pengujian sistem dengan black box test dan alpha test.Dari penelitian yang dilakukan menghasilkan sebuah perangkat lunak tentang “PEMETAAN PARIWISATA DI YOGYAKARTA MENGGUNAKAN GOOGLE MAP DENGAN SISTEM ANDROID MOBILE SEBAGAI PANDUAN WISATA” Dengan adanya sistem ini dapat memberi layanan informasi tentang lokasi wisata, serta panduan wisata secara mudah dan cepat. Kata Kunci : pariwisata Yogyakarta, android, google map

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

JSTIF

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JSTIE (Jurnal Sarjana Teknik Informatika) (E-Journal) adalah jurnal online ditujukan sebagai sarana publikasi dari makalah yang disarikan dari hasil penelitian mahasiswa Teknik Informatika. Focus and Scope: Rekayasa Perangkat Lunak (Software Engineering) Pengetahuan dan Data Mining (Data Mining) ...