Jurnal AgroSainTa: Widyaiswara Mandiri Membangun Bangsa
Vol. 3 No. 2 (2019): Desember 2019 (AgroSainTa)

Pengaruh Beberapa Dosis Pupuk Kalium terhadap Pertumbuhan dan Hasil Bawang Merah

Cece Mulyana (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini Bertujuan untuk mengetahui pengaruh beberapa dosispupuk kalium terhadap pertumbuhan dan hasi bawang merah (Allium ascolankum L). Peningkatan produksi bawang merah yang diarahkanuntuk memenuhi kebutuhan domestik dan meningkatkan daya saingdapat ditempuh dengan perluasan areal baru dan peningkatanproduktivitas. Upaya pengembangan agribisnis bawang merah jugaharus didukung oleh kebijakan pemerintah yang kondusif agar petanibisa berkompetisi secara adil. Pemberian pupuk kalium merupakanpaktor penting dalam menentukan pertumbuhan dan hasil tanamanbawang merah (Allium ascolankum L ). Berdasarkan uraian tersebutmaka perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui seberapa besarpengaruh pemberian pupuk kalium terhadap pertumbuhan dan hasibawang merah ( Allium ascolankum L). Hasil penelitian menunjukantidak terjadi interaksi antara jarak tanam dan dosis kalium terhadapsemua parameter pengamatan. Secara mandiri, Jarak tanam yang berbedaberpengaruh terhadap tinggi tanaman, bobot per umbi, terhadappengamatan lainnya tidak berpengaruh. Jarak tanam 15 cm x 15 cmmenghasilkan tinggi tanaman dan bobot umbi per petak yang lebih baikdibandingkan dengan penggunaan jarak tanam 25 cm x 25 cm, tetapimenghasilkan bobot per umbi yang lebih ringan. Dapat disarankan untukmemperoleh hasil bawang merah yang tinggi disarankan menggunakanjarak tanam 15 cm x 15 cm disertai penggunaan pupuk kalium sebanyak200 kg/ha.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ags

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Education Public Health

Description

Jurnal AgroSainTa: Widyaiswara Mandiri Membangun Bangsa , dengan nomor ISSN 2579-7417 (print) adalah jurnal ilmiah yang dipublikasikan oleh Pusat Pelatihan Pertanian, Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian, Kementerian Pertanian Republik Indonesia. Jurnal AgroSainTa: ...