Tadbir Muwahhid
Vol. 4 No. 2 (2020): Tadbir Muwahhid

Aspek dan Dimensi Pengukuran Lingkungan Pembelajaran Berpikir Tingkat Tinggi

Hasan Bisri (Universitas Djuanda Bogor)



Article Info

Publish Date
26 Oct 2020

Abstract

Ketersediaan instrumen untuk mengukur lingkungan pembelajaran berpikir tingkat tinggi masih langka. Penilaian terhadap berpikir tingkat tinggi dominan dilakukan pada siswa dalam bentuk soal tes. Penelitian bertujuan untuk merumuskan aspek dan dimensi instrumen lingkungan pembelajaran berpikir tingkat tinggi. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif melalui telaah literatur. Sumber data yakni artikel ilmiah yang diplublikasikan dalam jurnal, prosiding, dan website. Penelitian menemukan: 1) Aspek lingkungan pembelajaran berpikir tingkat tinggi mencakup interrelasi antar personal guru bersama siswa, siswa dengan siswa, serta siswa dengan bidangstudi serta metode pembelajaran. 2) Dimensi lingkungan pembelajaran berpikir tingkat tinggi terdiri dari dimensi: keterlibatan siswa, kemandirian belajar, pengetahuan dan pengalaman siswa, bekerjasama, negoisasi, pendekatan proses dan pembelajaran interaktif, serta peran guru. 

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JTM

Publisher

Subject

Religion Decision Sciences, Operations Research & Management Education Other

Description

Jurnal Tadbir Muwahhid is a periodic scientific journal published in Indonesian Language published twice in a year on every April and October. The manuscript submission process is open year-round. All submitted manuscripts are reviewed with blind-peer reviews and editorial reviews before being ...