SITEKIN: Jurnal Sains, Teknologi dan Industri
Vol 17, No 2 (2020): Juni 2020

Menentukan Bakat Dan Minat Olahraga Siswa Dengan Metode Weight Product Pada SMKN 1 Kota Bengkulu

Indra Kanedi (Jurusan Sistem Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Dehasen Bengkulu)
Siswanto Siswanto (Universitas Dehasen Bengkulu)



Article Info

Publish Date
03 Jun 2020

Abstract

Minat dan bakat siswa merupakan dua faktor internal yang sangat erat hubungannya dengan pencapaian prestasi belajar siswa di sekolah. Minat sebagai aspek kejiwaan bukan saja dapat mempengaruhi tingkah laku individu, tetapi juga dapat mendorong individu untuk tetap melakukan dan memperoleh sesuatu yang diminatinya. Implementasi sistem menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 2010 dan metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode waterfall. metode waterfall mampu melakukan analisa kebutuhan bakat dan minat olahraga siswa  disekolah menegah kejuruan negeri 1 Kota Bengkulu. Dari hasil didapatkan bahwa sistem tersebut dapat membantu bakat dan minat olahraga siswa  di Sekolah Menegah Kejuruan Negeri 1 kota bengkulu. Kata Kunci : Sistem Pendukung Keputusan, Weight Product, Siswa

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

sitekin

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Industrial & Manufacturing Engineering Other

Description

Sesuai dengan standard ISO 45001 bahwa karyawan harus berpartisipasi dalam melakukan pencegahan kecelakaan. Untuk itu perusahaan telah menetapkan Program Hazob (Hazard Observation) untuk mengidentifikasi bahaya dan melakukan tindakan koreksinya. Penerapan Program Hazob masih dengan metode ...