agriTECH
Vol 13, No 2 (1993)

Pengaruh Perendaman dalam Larutan Garam, Lama dan Suhu Penyimpanan Terhadap Sifat Fisik Buah Tomat

Sri Anggrahini (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gadjah Mada)



Article Info

Publish Date
14 Feb 2017

Abstract

Percobaan dilakukan untuk melihat pengaruh perendaman dalam larutan garam CaCl3 0.07 persen dan MgCl3 0.07 persen salama 30 menit pada suhu kamar terhadap kadar air, tekstur dan warna buah tomat. Buah tomat tersebut kemudian disimpan pada suhu kamar dan suhu rendah (4°C). Hasil percobaan menunjukkan bahwa perendaman dalam larutan garam, lama dan suhu penyimpanan tidak berpengaruh terhadap kadar air. Perendaman dalam larutan CaCl3 0.07 persen dan MgCl3 0.07 persen dan suhu penyimpanan yang rendah menghambat perubahan warna dan tekstur. Makin lama penyimpanan tekstur makin lunak dan warnanya makin kearah kuning kemerahan.

Copyrights © 1993






Journal Info

Abbrev

agritech

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Agritech with registered number ISSN 0216-0455 (print) and ISSN 2527-3825 (online) is a scientific journal that publishes the results of research in the field of food and agricultural product technology, agricultural and bio-system engineering, and agroindustrial technology. This journal is ...