An-Nidhom : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam
Vol 5 No 2 (2020): Desember 2020

Implementasi Perencanaan Anggaran Bantuan Operasional Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Swasta Di Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang

Iyusmawati Iyusmawati (UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2020

Abstract

Penelitan ini bertujuan untuk menelaah dan menganalisis implementasi perencanaan dana Bantuan Operasional Sekolah. Penelitian dilakukan pada MIS Darul Hasan, MIS Ta’lim Mubtadi 1, dan MIS Assalam Cipondoh Kota Tangerang. Metode penelitian adalah kualitatif studi kasus. Narasumber penelitian berjumlah 9 orang. Alat pengumpulan data melalui wawancara serta dokumentasi. Hasil penelitian memperlihatkan Mekanisme perencanaan dapat dikategorikan baik, karena sesuai dengan petunjuk teknis, meliputi rapat penyusunan draf, sosialiasi draf, pengesahan dan pengajuan RKAM dana BOS kepada Kementerian Agama Kota.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

annidhom

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Other

Description

An-Nidhom : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam merupakan jurnal yang dipublish oleh Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Jurnal ini menerbitkan karya tulis ilmiah berupa artikel dari kalangan Mahasiswa, Dosen, Peneliti dan Scholar lainnya dalam ...