TAZKIYA JOURNAL OF PSYCHOLOGY
Vol 6, No 1 (2018): TAZKIYA Journal of Psychology

Pengaruh Perfeksionisme, Achievement Goal Orientation dan Jenis Kelamin Terhadap Prokrastinasi Akademik Mahasiswa

Dluha, Muhammad Syamsud (Unknown)
Solicha, Solicha (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel perfeksionisme, achievement goal orientation dan jenis kelamin terhadap prokrastinasi akademik pada mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Subjek pada penelitian ini berjumlah 220 mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta yang diambil dengan teknik accidental sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh dari socially prescribe perfectionism terhadap prokrastinasi akademik pada mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sebesar 14.5%. Mahasiswa yang mendapat tuntutan kesempurnaan terlalu tinggi oleh orang-orang di sekitarnya cenderung melakukan penundaan dalam tugas-tugas akademik.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

tazkiya

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

TAZKIYA Journal of Psychology is a peer-reviewed scientific journal published by the Faculty of Psychology, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta (UIN). It aims to facilitate interaction, discussion, and further the advancement of ideas among Indonesian psychological scientists and to ...