Hidup adalah kenyataan apakah itu terjadi sebagaimana yang kita pikirkanatau tidak, sebagaimana yang kita harapkan atau tidak. Ada jurang yanglebar antara bagaimana seharusnya orang hidup dan bagaimana senyatanyaorang hidup. Konsep hidup bahwa kebaikan akan dibalas dengan kebaikan,dan orang baik mestinya akan menikmati kehidupan yang baik tidak selalusejalan. Hidup bisa saja tampak absurd dan kadangkala dirasakan hopeless.Tetapi, Anthony de Mello memberi nasehat bahwa kehidupan itu tidak sehopelessyang dikatakan orang. “Anda tahu, para mistik – Katolik, Kristen,bukan Kristen, tidak peduli apa pun teologi yang mereka anut – dengansuara bulat sepakat mengenai satu hal yaitu bahwa segala sesuatu dalamhidup ini baik adanya. Walaupun semua kelihatan kacau”, ia melanjutkan“hidup sesungguhnya baik adanya”.1
Copyrights © 2018