Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan
Vol 5, No 4: APRIL 2020

Efektivitas Booklet Nata Labu Air bagi Petani untuk Meningkatkan Keterampilan

Rina Kristina Maria (Pendidikan Biologi Universitas Negeri Malang)
Utami Sri Hastuti (Pendidikan Biologi Universitas Negeri Malang)
Suhadi Suhadi (Pendidikan Biologi Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

Abstract: Commonly gourd farmers does not graduated from junior high school as their education background, so they does not have an innovation to make a processed food from gourd. One of the efforts to increase the economic value of gourd could be done by skills training for the farmers to make nata from gourd by using booklet. This study aims to (1) develop a counseling bookletsfor the farmers skill training, (2) test the booklets readability, and (3) determine the booklets effectiveness. The validation and readability test results show that the booklet is very valid and suitable to be used for the farmer counseling. The implementation result show that the booklet is very effective to improve the farmersskills in making nata from gourd.Abstrak: Pada umumnya, petani labu air memiliki latar belakang pendidikan formal tidak lulus SMP sehingga mereka tidak memiliki inovasi untuk membuat makanan olahan dari labu air. Salah satu upaya meningkatkan nilai ekonomi labu air sekaligus melatih keterampilan petani, yaitu dengan melakukan kegiatan penyuluhan mengolah labu air menjadi nata dengan bantuan media booklet. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengembangkan booklet penyuluhan, (2) menguji keterbacaan booklet, dan (3) menguji keefektifan booklet. Hasil validasi dan uji keterbacaan menunjukkan bahwa booklet yang telah disusun, sangat valid dan layak digunakan untuk penyuluhan. Hasil implementasi menunjukkan bahwa booklet sangat efektif untuk meningkatkan keterampilan petani dalam membuat nata dari labu air.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jptpp

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan (Education Journal: Theory, Research, and Development) is an electronic journal focuses on a scientific article concerning education issues in general published by Graduate School of Universitas Negeri Malang since January ...