Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal
Vol 7, No 1 (2021): January 2021

Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Prestasi Belajar IPS SMP Taruna Kedung Adem

Uswatun Hasanah (Prodi Pendidikan Ekonomi Fakultas Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan Sosial)
Sarjono Sarjono (Unknown)
Ahmad Hariyadi (IKIP PGRI Bojonegoro)



Article Info

Publish Date
02 Jan 2021

Abstract

Penerapan model pembelajaran ini untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran problem based learning (PBL) terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran IPS pada pokok bahasan aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhan kelas VII SMP Taruna Kedungadem tahun ajaran 2019/2020. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan dengan penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) memiliki kinerja yang lebih baik terhadap peningkatan prestasi belajar IPS Kelas VII SMP Taruna Kedungadem hal ini dilihat dari pengujian hipotesis dimana diperoleh nilai sig. (2-tailed) ≤ 0,05 yaitu, 0,000 ≤ 0,05. Sehingga dapat dikatakan Ho diterima dan Ha ditolak.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Aksara

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

AKSARA: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal with P-ISSN 2407-8018 (Print), E-ISSN 2721-7310 (Online) is a Peer-reviewed journal published three times published in January, May, September with a peer review process and open access. The Focus and Scope of the journal publishes research articles on ...