Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia
Jurnal Ilmiah Indonesia

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN UNIT MICRO TERHADAP KEPUASAN NASABAH PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL SYARIAH CILEDUG

Herawati, Elly (Unknown)
Ridwan, Fachriana Ulfatun (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jan 2019

Abstract

Salah satu permasalahan suatu Bank BTPN Syariah di wilayah Cirebon adalahtingkat kualitas pelayanan unit micro yang ada dan tingkat kepuasan nasabah. Halini menjadi penggerak untuk melakukan penelitian dengan tujuan untukmengetahui tingkat pencapaian kualitas pelayanan Unit Micro, tingkat kepuasannasabah dan pengaruh kualitas pelayanan Unit Micro terhadap tingkat kepuasannasabah. Jenis penelitian yang dilakukan menggunakan penelitian kuantitatifdengan metode korelasional. Data diambil menggunakan angket yang disebarkankepada 32 responden sebagai sampel penelitian. Hasil penelitian menunjukkanbahwa 78,38% responden memberikan kesan baik terhadap kualitas pelayananUnit Micro BTPN Syariah, 87,50% responden memberikan kesan sangat puasterhadap BTPN Syariah, dan terdapat pengaruh kualitas pelayanan unit microterhadap kepuasan nasabah BTPN Syariah dengan nilai korelasi 0,811 dandikategorikan sangat kuat. Besarnya pengaruh kualitas pelayanan unit micro yangdapat mempengaruhi adalah 65,77%. Persamaan regresi yang dapat dibentukadalah Kepuasan Nasabah = 0,856 Kualitas Pelayanan Unit Micro. Kepuasannasabah akan meningkat jika BTPN Syariah memiliki kualitas pelayanan unitmicro yang meningkat pula.Kata kunci: Kualitas Pelayanan Unit Micro, Kepuasan Nasabah

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

syntax-literate

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia is a peer-reviewed scientific journal that publishes original research and critical studies in various fields of science, including education, social sciences, humanities, economics, and engineering. The journal aims to provide a platform for researchers, ...