Aisyah Journal of Informatics and Electrical Engineering
Vol. 3 No. 1 (2021): Aisyah Journal Of Informatics and Electrical Engineering

SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN (SPK) SELEKSI PENERIMAAN DAN PENJURUSAN SISWA BARU MENGGUNAKAN SIMPLE ADDITIVE WEIGTHING (SAW) dan FUZZY TSUKOMOTO DI SMA NEGERI 1 KALIREJO

Fahlul Rizki (Unknown)
Sulastri (Unknown)
Tahta Herdian Andika (Universtitas Aisyah Pringsewu)



Article Info

Publish Date
27 Feb 2021

Abstract

Sistem Penunjang keputusan (SPK) adalah sistem informasi yang membantu para manajer dengan keputusan-keputusan strategis yang unik (tidak terulang) yang secara relatif tidak terstruktur atau sistem yang menyediakan sarana yang memungkinkan manajer mengembangkan informasi sedemikian hingga memenuhi dalam menunjang keputusan yang akan diambilnya. Pada penelitian ini menggunakan metode SAW untuk melakukan seleksi penerimaan siswa dan metode Fuzzy Tsukamoto untuk melakukan penjurusan siswa. Penelitian ini untuk menyeleksi dan melakukan penjurusan sehingga pihak sekolah dapat dengan mudah melakukan seleksi siswa dan siswa tidak salah dalam melakukan penjurusan.Hasil pengujian seleksi siswa dengan menggunakan SAW terpilih 281 siswa dari 325 siswa yang mendaftar dan dengan menggunakan metode Fuzzy Tsukamoto terdapat 19 siswa yang salah dalam penentukan jurusan dari 281 siswa yang terpilih

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

AJIEE

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Aisyah Journal Of Informatics and Electrical Engineering (A.J.I.E.E) is intended as a medium for scientific studies of research results, thoughts, and critical-analytic studies regarding research in the field of computer science, technology and Electrical Engineering, including Systems Engineering, ...