Indonesian Journal of Social Science Education (IJSSE)
Vol 2, No 2 (2020): JULI

Peranan Remaja Masjid Muslimin Dalam Implementasikan Pendidikan Akhlak Di RW 07 Kelurahan Babussalam Duri

Nova Yanti (STAI Hubbulwathan Duri)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan  Peranan Remaja Masjid Muslimin dalam mengimplementasikan pendidikan akhlak Di RW 07 Kelurahan Babussalam Duri, dan Untuk mengetahui faktor penghambat implementasi pendidikan akhlak tersebut RW 07 Kelurahan Babussalam Duri. Jenis Penelitian mengunakan pendekatan kualitatif. Jenis Penelitianini adalah Deskriptif  Kualitatif yang menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran remaja masjid muslimin dalam mengimplementasikan pendidikan akhlah  di RW 07 adalah melalui metode suri tauladan, pembiasaan dan pemberian hadiah dan Hukuman. Implementasinya terhambat disebabkan penyesuaian waktu dan keterbatasan dana.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

ijsse

Publisher

Subject

Education Other

Description

Indonesian Journal of Social Science Education (IJSSE) memuat artikel dengan fokus penelitian dan pengkajian di bidang Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). p-issn 2655-6588 dan e-issn 2655-6278 . Jurnal ini diterbitkan oleh Insitut Agama Islam Negeri Bengkulu dua kali dalam setahun yaitu setiap ...