Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial
Vol 6 No 2 (2021)

PENGARUH KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP INDEKS PEMBANGUN MANUSIA DI DIY

Nurna Pratiwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 May 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kemandirian keuangan daerah dan pertumbuhan ekonomi terhadap Indeks Pembangunan Manusia pada Kabupaten/Kota di Provinsi DIY tahun2014-2019. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang bersumber dari Badan Pusat Statistik maupun website Departemen Keuangan. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil menunjukkan bahwa kemandirian keuangan dan pertumbuhan ekonomi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia. Secara parsial, kemandirian keuangan daerah dan pertumbuhan ekonomi juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia pada Kabupaten/Kota di Provinsi DIY tahun 2014-2019.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

akrabjuara

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Medicine & Pharmacology

Description

URNAL AKRAB JUARA adalah sebuah jurnal pendidikan dan pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu-ilmu sosial untuk para pendidik dan pendidikan yang ingin menungkan hasil karya ilmiahnya dengan nuangsa teknologi pembelajaran serta pengajaran dalam bidang masing-masing ...