Jurnal Arsitektur
Vol 5 No 01 (2021): Pengilon: Jurnal Arsitektur

PUSAT KESENIAN LOMBOK TEMA: NEO VERNAKULAR

Wira Rizki Maulana (Unknown)
Gatot Adi Susilo (Unknown)
Bambang Joko Wiji Utomo (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 May 2021

Abstract

Pulau Lombok merupakan satu dari pulau yang ada di provinsi NTB (Nusa Tenggar Barat), selain pulau sumbawa. Lombok memiliki beragam potensi dan kondisi. Lombok merupakan pulau di NTB yang memiliki banyak Daerah Tujuan Wisata (DTW) di Nusantara yang memiliki berbagai jenis kekayaan seni dan budaya, dari adat istiadat, wisata seni dan budaya, dan produk kerajinan tangan, seperti pahat dan ukiran. Akan diadakannya Moto GP, dan Indonesia akan menjadi tuan rumahnya di tahun mendatang, Lombok akan dipilih menjadi lokasi untuk diadakannya kegiatan tersebut. Tujuan perancangan ini yaitu sebagai pusat sumber pengetahuan tentang seni dan budaya lokal, sehingga dapat dikenalkan dan dijaga kelestariaanya, sebagai wadah apresiasi terhadap kesenian tradisional Lombok, sebagai lokasi wisata baru yang merupakan kawasan seni yang menampung aktifitas yang berhubungan dengan kesenian

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

pengilon

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

Pengilon is an academic journal written by bachelor student of architecture department, Institut Teknologi Nasional Malang. Pengilon covers wide variety topics in the context of built environment, architecture, and ...