JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 5 No. 2 (2021): 2021

Analisis Manajemen Strategi pada Usaha Ayam Batokok Dora pada masa Pandemi Covid-19

Anggiani, Indah (Unknown)
Tasha, Novia (Unknown)
Munawaroh, Resti (Unknown)
Trini Pramudia, Retno (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2021

Abstract

Persaingan bisnis disaat masa pandemi sekarang membuat pelaku usaha semakin bersaing ketat untuk tetap mempertahankan usaha yang dimiliki nya, oleh sebab itu Perusahaan atau Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) harus memiliki strategi yang tepat untuk dapat bersaing. Manajemen Strategi merupakan suatu proses pengambilan keputusan yang bersifat mendasar yang dilakukan oleh pemilik usaha untuk dapat mempertahakan usahanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana manajemen strategi yang digunakan oleh usaha Ayam Batokok Dora selama masa pandemi covid-19.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...