Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan
Vol. 5 No. 2 (2021): Penguatan Kompetensi, Pendidikan, dan Pemberdayaan Masyarakat di Era New Normal

Peranan Manajemen Kelas Dalam Proses Pembelajaran

Jalaludin, Jalaludin (Unknown)
Arifin, Zaenal (Unknown)
Fathurrohman, N (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Aug 2021

Abstract

Pembelajaran tidak akan tercapai dengan efektif jika pendidik belum bisa mengelola kelas dengan baik. Manajemen kelas berperan penting dalam perkembangkan dan pembentukan karakter peserta didik, dalam perencanaan pembelajaran harus direncanakan oleh para pendidik agar pelaksanaan pembelajaran dapat berjalan searah dalam satu tujuan. Ruang lingkup sekolah berpengaruh terhadap pelaksaan pembelajaran, dalam hal tersebut pendidik harus mampu berinteraksi secara baik antara pendidik dan peserta didik. Manajemen kelas dalam proses pembelajaran dilakukan melalui beberapa pendekatan, prinsip, dan komponen. Terdapat faktor yang mempengaruhi ruang lingkup kelas seperti kurikulum, peserta didik, dan akademik.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

diklatreview

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal Diklat Review (Online ISSN: 2598-6449| Print ISSN : 2580-4111) published by Komunitas Manajemen Kompetitif. This journal published thrice in April, Agustus dan December. It contain the articles such as scientific papers (research and non-research), analytical studies, theoretical applications ...