Montessori: Jurnal Pendidikan Kristen Anak Usia Dini
Vol. 1 No. 2 (2020): Montessori: Jurnal Pendidikan Kristen Anak Usia Dini

KENDALA GURU DALAM MELAKUKAN PEMBELAJARAN DARING DI TK SYALOM ESANDOM




Article Info

Publish Date
08 May 2021

Abstract

Pandemi covid 19 membuat semua jenjang pendidikan termasuk PAUD menghentikan kegiatan pembelajaran tatap muka dan berganti dengan sistem daring. Hal ini menimbulkan kendala bagi peserta didik, orangtua terlebih khusus guru. Secara tiba-tiba guru harus mengganti strategi pembelajaran yang efektif untuk menunjang kelancaran proses pembelajaran daring. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kendala apa saja yang di hadapi guru dalam melaksanakan pembelajaran daring. Adapun metode yang digunakan yaitu metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi dan wawancara kepada guru paud yang melaksanakan pembelajaran daring. Hasil penelitian ini menunjukan kendala yang terjadi pada guru dalam melakukan pembelajaran daring yaitu kurangnya pengetahuan guru dan orangtua dalam penggunaan teknologi, kurangnya dampingan orangtua dan kurangnya fasilitas yang dimiliki siswa dalam belajar daring.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

montessori

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Montessori Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini adalah jurnal yang menjadi wadah setiap riset ilmiah tentang pengembangan studi Pendidikan Kristen Anak Usia Dini yang bersifat kritis, inovatif, dan kontekstual. Fokus dan Ruang Lingkup Montessori Jurnal Pendidikan Kristen Anak Usia Dini 1. Kurikulum PAUD ...