HIKMAH : JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Vol 9, No 1 (2020)

PROSEDUR PENGEMBANGAN EVALUASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Sawaluddin - (Unknown)
Koy Sahbudin Harahap (Unknown)
Supardi Ritonga (Unknown)
Muhammad Ramli S (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2020

Abstract

Evaluasi pembelajaran pada dasarnya dilakukan untuk menilai hasil belajar peserta didik, sehingga dalam evaluasi dilakukan penilaian atau pengukuran terhadap kemampuan peserta didik. Dalam mengevaluasi ada banyak teknik yang dapat dipilih dan dilakukan oleh guru. Prosedur evaluasi adalah langkah-langkah evaluasi yang harus dilakukan seorang evaluator dalam melakukan evaluasi pembalajaran. Tentu tidak dapat dipungkiri bahwa banyak pandangan berkaitan dengan prosedur kegiatan evaluasi, prosedur yang harus diikuti evaluator meliputi perencanaan evaluasi, monitoring pelaksanaan evaluasi, pelaporan hasil evaluasi, dan pemanfaatan hasil evaluasi

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

hikmah

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Hikmah : Jurnal Pendidikan agama islam upaya sadar dan terencana dalam menyiapkan penelitian tentang pendidikan untuk mengenal, memahami, menghayati, hingga mengimani, ajaran agama islam, dibarengi dengan tuntunan untuk menghormati penganut agama lain dalam hubungannya dengan kerukunan antar ...