Jurnal Otoranpur
Vol. 1 No. 2 Oktober (2020): Jurnal Otoranpur Poltekad Vol I, no. 2 Oktober, 2020

RANCANG BANGUN KONSTRUKSI PADA CRANE PORTABEL

Eko Bakti Yuana (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Oct 2020

Abstract

Pada era Perkembangan teknologi sekarang telah banyak menghasilkan kreasi yang bertujuan untuk memudahkan pekerjaan manusia, serta dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi. Terutama untuk bagian kontruksi dan industri yang dikenal suatu alat yang dinamakan dengan Crane. Crane sangat dibutuhkan dalam bidang perawatan dan pemeliharaan untuk mengangkat serta memindahkan suatu barang dari satu tempat ke tempat lainnya.Crane adalah gabungan mekanisme pengangkat secara terpisah dengan rangka untuk mengangkat atau sekaligus mengangkat dan memindahkan muatan yang dapat digantung secara bebas atau diikatkan pada Crane. Pada perancangan Crane tersebut juga membutuhkan konstruksi yang kokoh dan kuat, maka dapat mengangkat beban dengan baik. Hasil perancangan yang tepat akan memberikan keamanan dan kenyamanan pada saat mengangkat beban. Sehingga Crane tersebut diharapkan mampu beroprasi dengan sempurna sesuai dengan kebutuhan yang ada

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

oto

Publisher

Subject

Automotive Engineering Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

Jurnal Otoranpur merupakan Jurnal ilmu dan aplikasi Teknik Mesin, Mencakup keilmuan otomotif khususnya dibidang kendaraan tempur / armor vehicle, sistem UAV, robot tempur (tactical robotic vehicle), sistem kontrol EMS ( Engine Manajement System). Meliputi perancangan, analisis, operasi, ...