Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual
Vol 6 No 3 (2021): Volume 6 Nomor 3, Agustus 2021

Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Pada Pembelajaran Problem Posing

Andriani, Ruli (Unknown)
Subanji, Subanji (Unknown)
As'ari, Abdur Rahman (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kritis siswa pada pembelajaran problem posing. Penelitian ini dilakukan di MA Unggulan Mamba’ul Huda kelas XI MIA. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini yaitu soal tes dan wawancara mendalam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan interpretasi, inferensi dan evaluasi memiliki nilai 80,05; 79,75; dan 78,17 dengan kriteria baik. Sedangkan kemampuan analisis memiliki nilai 68,18 dengan kriteria cukup. Kemampuan berpikir kritis siswa secara keseluruhan, pada kategori tinggi mencapai persentase 33,3 %, kategori sedang dengan persentase 44,5 % dan kategori rendah mencapai 22,2 %.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

BRILIANT

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education

Description

BRILIANT : Jurnal Riset dan Konseptual published by Universitas Nahdlatul Ulama Blitar. Published four times a year in print and online. Journals are published every three months, in February, May, August and November. The article topics contained in this journal are the results of research and ...