Lembaga pendidikan PIAUD dalam mencapai tujuan yang sudah di desainselalu menginginkan perubahan dan peningkatan. Perubahan diinginkanketika suatu lembaga mengalami stagnan dalam pergerakannya.Perkembangan dan pencapaian pada tujuan memaksa lembaga untukmerombak struktural yang berdampak terhadap kinerja dari anggota.Perubahan yang terjadi terkadang bisa membuat problem yang baru danberdampak konflik berkepanjangan. Keseimbangan dan kesuaian yangperlu diterapkan stakeholder dalam memajukan lembaganya. Ketidaksesuain akan membuat tekanan yang berdampak pada ketegangan padaanggota. Masalah datang karena kesenjangan yang terjadi pada beban kerjayang berbeda dan tidak sesuai bidang. Stress akan datang pada setiaporang, ketika beban kerja dan tuntutan yang tidak sesuai dengankemampuan orangnya. Stress dibiarkan dalam jangka panjang akanmenambah masalah yang berkepanjangan. Perubahan dalam lembagadiperlukan untuk mengembangkan kinerja lembaga tersebut.
Copyrights © 2021