Equity: Jurnal Akuntansi
Vol 2, No 1: September 2021

ANALISIS PENERAPAN TAX PLANNING SEBAGAI ALTERNATIF OPTIMALISASI PEMENUHAN KEWAJIBAN PERPAJAKAN PADA PT. SIIN DI SURABAYA

Uswatun Khasanah (Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bhayangkara Surabaya)
Kusni Hidayati (Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bhayangkara Surabaya)
Syafi’i Syafi’i (Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bhayangkara Surabaya)



Article Info

Publish Date
22 Oct 2021

Abstract

Tujuan dilakukan penelitian iniadalah untukmengoptimalkantax planningsebagai alternatifmengoptimalisasipemenuhankewajibanperpajakanpada PT.SIINdengan menggunakan  laporan  keuangan  PT.  SIIN  tahun  2019.  Metode  penelitian  yang digunakandalampenelitian iniyaitumetode penelitiankualitatifdenganpendekatan deskripsi.Darihasilpeneitiandapatdiketahuibahwa PT.SIINmerupakanWajibPajak Badanyangsudah memenuhidanmelaksanakankewajibanperpajakansesuaidengan aturanperpajakanyangberlakusertakebijakanmanajemenakuntansiyang diterapkan sudahsesuaidengankebijakanmanajemenakuntansiuntuktaxplanning, dankebijakan tax planningyang paling baikdipilihyaitudenganmengajukanpermohonandan penerbitan Surat Keterangan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

equity

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Equity: Jurnal Akuntansi merupakan jurnal elektronik yang berisikan artikel ilmiah, hasil penelitian dan pengabdian masyarakat dalam bidang ekonomi akuntansi. Jurnal ini diterbitkan oleh Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bhayangkara Surabaya. Equity: Jurnal Akuntansi ...