Jurnal Nawala Visual
Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Nawala Visual Oktober 2021

PERANCANGAN IKLAN DIGITAL PRODUK AYUKA FLOWER BERBASIS MOBILE

Rafika Ulfah Rahmaningtyas (Institut Seni Indonesia Surakarta)
Anung Rachman (Institut Seni Indonesia Surakarta)



Article Info

Publish Date
28 Oct 2021

Abstract

A B S T R A C T Technological developments are becoming increasingly rapid, especially with the internet facility that makes it easy for the public to obtain information anytime and anywhere. The development of media applications has also improved the way a company advertises. Nowadays, product advertising can be done through the website. Design sprint method is used in designing digital advertisements for ayuka flower products. Design sprint method has 5 stages, understand, diverge, decide, prototype, and validate. This research produced a mobile-based digital advertisement using Google Web Designer. A B S T R A K Perkembangan teknologi menjadi semakin pesat, terutama dengan adanya sarana internet yang memberikan kemudahan kepada masyarakat untuk memperoleh informasi kapanpun dan dimanapun. Perkembangan aplikasi media turut menyempurnakan cara beriklan suatu perusahaan. Di zaman sekarang ini, iklan produk dapat dilakkan melalui website. Metode design sprint digunakan dalam perancangan iklan digital produk ayuka flower. Metode design sprint memiliki 5 tahapan, yaitu understand, diverge, decide, prototype, dan validate. Penelitian ini menghasilkan sebuah iklan digital berbasis mobile menggunakan Google Web Designer.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

nawalavisual

Publisher

Subject

Arts

Description

Ruang lingkup artikel dalam Jurnal Nawala Visual meliputi ontology ilmiah, epistemology dan aksioma Desain Komunikasi Visual (DKV), yang meliputi: (a) semiotika visual, (b) ikonografi, (c) ilustrasi, (d) tipografi, (e) ) fotografi, (f) animasi, (g) periklanan, (h) strategi branding, (i) identitas ...