Prosiding National Conference for Community Service Project
Vol 3 No 1 (2021): The 3rd National Conference of Community Service Project 2021

Pembuatan Buku Profil Untuk Mengenal Pantai Bahagia

Hendra Nugraha (Universitas Internasional Batam)
Yunita Goh (Universitas Internasional Batam)
Alvin Alvin (Universitas Internasional Batam)
Endry Endry (Universitas Internasional Batam)
Handyca Handyca (Universitas Internasional Batam)
Marthalia Setiawan (Universitas Internasional Batam)



Article Info

Publish Date
06 Oct 2021

Abstract

Pantai Bahagia adalah salah satu pantai yang menarik untuk dikunjungi. Pantai ini terletak di Nongsa pantai, RT 001 RW 006, kel. Sembau, kec. Nongsa, Kota Batam, Kepulauan Riau. Tim penulis dalam penelitian ini mengkaji potensi objek wisata Pantai Bahagia di Batam. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi apa saja yang dimiliki oleh objek wisata Pantai Bahagia, pengembangan objek wisata, dan bagaimana solusi untuk mengembangkan potensi yang ada. Pada penelitian penulis ini menggunakan metode wawancara, observasi dan penelitian kepustakaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam pengembangan objek wisata Pantai Bahagia masih terdapat beberapa kendala. Oleh karena itu, dalam rangka memperkenalkan tempat wisata Pantai Bahagia kepada masyarakat Batam maupun luar Batam, tim penulis membuat buku profil pantai agar masyarakat lebih mengenal Pantai Bahagia dan meningkatnya minat wisatawan untuk mengunjungi pantai ini

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

nacospro

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Prosiding National Conference for Community Service Project (NaCosPro) merupakan wadah bagi para akademisi maupun masyarakat umum dalam mendesiminasikan artikel ilmiah hasil-hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat di berbagai bidang pengabdian, terutama kegiatan pengabdian masyarakat yang ...