Journal of Educational Chemistry (JEC)
Vol 3, No 2 (2021)

Youtube as an Alternative for Chemistry Distance Learning: Study of Interests and Motivation

Rahmania, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat dan motivasi mahasiswa sebagai peserta didik pada pembelajaran kimia dengan memanfaatan youtube sebagai salah satu platform alternatif dalam pembelajaran jarak jauh. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif deskriptif dan data diperoleh dari hasil survei angket minat dan motivasi menggunakan google form yang diambil sebanyak 5 kali pertemuan selama pembelajaran. Responden dari penelitian ini adalah 100 mahasiswa jurusan kimia yang mempelajari kimia organik dengan menggunakan youtube sebagai platform pembelajaran jarak jauh. Hasil penelitian menunjukkan Dari data yang diperoleh dapat disimpulkan youtube sebagai salah satu platform alternatif untuk pembelajaran jarak jauh (PJJ) dinilai sangat baik untuk memberikan dampak positif terhadap minat dan motivasi mahasiswa dalam mempelajari materi kimia. namun dalam penggunaanya harus disertai dengan aplikasi atau media lain yang dapat mendukung proses pembelajaran terutama pada materi yang berhubungan dengan praktikum. Selain itu, dalam penggunaan youtube perlu diperhatikan aspek-aspek seperti kualitas suara, kualitas gambar, ukuran tulisan dan kejelasan materi agar materi yang disampaikan mudah dipahami, jelas dan menarik.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jec

Publisher

Subject

Chemistry Education

Description

Journal of Educational Chemistry (JEC) is a journal managed by Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang (the Chemistry Education Department of Science and Technology Faculty, Walisongo State Islamic University). This Journal aims to ...