Mathematics and Applications (MAp) Journal
Vol 3, No 2 (2021)

PENERAPAN SIFAT JARAK RUANG METRIK R^2 PADA LINGKARAN

Rianjaya, Ilham Dangu (Unknown)
Hasibuan, Lilis Harianti (Unknown)
Sari, Indah Permata (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2021

Abstract

Suatu himpunan  disebut ruang metrik dengan fungsi metrik  apabila memenuhi sifat tak negatif, simetris dan ketaksamaan segitiga. Jarak pada  adalah jarak terpendek dari dua buah titik yang dihubungkan dengan sebuah garis lurus. Beberapa karakteristik jarak pada  antara lain diameter suatu himpunan, jarak antara titik dan himpunan, dan jarak antara dua himpunan. Pada penelitian ini dipelajari karakteristik jarak pada ruang metrik  yang diterapkan pada lingkaran sebagai salah satu himpunan yang ada di .Kata Kunci: Ruang Metrik, Jarak, Lingkaran

Copyrights © 2021