Jurnal Edukasi Matematika dan Sains
Vol 10, No 1 (2022)

Analisis Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Problem Posing Tipe Pre-Solution untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa SMA Negeri 1 Kisaran

Nova Eliza Silaen (Universitas Asahan)



Article Info

Publish Date
02 Mar 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Model Pembelajaran Matematika Menggunakan Problem Posing Tipe Pre-Solution Untuk meningkatkan Prestasi Belajar Siswa SMA. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan (Library Reasearch) yaitu metode yang digunakan dalam penelitin ini bersumber dari data nilai mata pelajaran Matematika di SMA Negeri 1 Kisaran. Sumber data dibatasi dari 12 kelas unggulan di SMA Negeri 1 Kisaran. Yaitu 6 kelas Program IPA dan 6 kelas Program IPS. Instrumen penelitian ini menggunakan observasi dan dokumentasi dilakukan dengan mengumpulkan data-data nilai raport siswa. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa  Pembelajaran Matematika menggunakan  model problem Posing tipe pre-solution sangat berpengaruh dalam  meningkatkan prestasi siswa

Copyrights © 2022