Bina Ekonomi: Majalah Ilmiah Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Parahyangan
Vol. 8 No. 2 (2004)

BUILDING COMPETITIVE ADVANTAGE OF NATIONS THROUGH CLUSTER

Sandra Sunanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2014

Abstract

Pada era ekonomi baru, keunggulan bersaing suatu negara tidak diperoleh dari sumber daya alam tetapi diperoleh dari kemampuan industri di negara tersebut untuk berkembang dan berinovasi . Berdasarkan "deamond model" dari Prof. Michael E. Porter, terdapat empat faktor yang membentuk keunggulan bersaing. Model cluster yang dikembangkan di suatu industri, negara atau regional merupakan suatu model yang mengintegrasikan seluruh pelaku dalam suatu industri di suatu area, negara ataupun regional sebagai suatu kesatuan yang saling berperan dalam suatu sistem.

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

BinaEkonomi

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Jurnal ini mewadahi karya tulis akademik hasil penelitian literatur maupun lapangan di bidang Ilmu Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi, yang diharapkan dapat memberi sumbangan pemahaman maupun alternatif solusi masalah ekonomi yang ...