KELUARGA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Vol 7 No 2 (2021)

HUBUNGAN MAKAN PAGI DENGAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA BOGA DASAR KELAS X SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 6 YOGYAKARTA TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Witri Reza (pendidikan vokasional kesejahteraan keluarga)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2021

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan Makan Pagi Dengan Aktivitas Belajar Siswa Boga Dasar Kelas X Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 6 Yogyakarta. Populasi berjumlah 118 siswa, diambil sebanyak 91 dengan teknikĀ Solvin Random Sampling. Metode pengumpulan data mengunakan kuisioner skala likert. Hasil penelitian menunjukan bahwa, terdapat hubungan variabel X dengan variabel Y. . Hasil uji normalitas sebesar 0.200 berdistribusi normal. Berdasarkan uji korelasiĀ  sebuah data didapat Fhitung < Ftabel (1.022 < 1.713), maka dapat disimpulkan bahwa data yang dikumpulkan memiliki hubungan antar item yang linear. Tingkat pendapatan dalam makan pagi memiliki pengaruh signifikan sebesar 78,9% terhadap aktivitas belajar siswa. Sisanya, atau sebesar 21,1% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak masuk dalam instrumen penelitian, artinya ada hubungan makan pagi dengan aktivitas belajar siswa Boga Dasar Kelas X Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 6 Yogyakarta. Kata Kunci : Makan pagi, Aktivitas Belajar ABSTRACT This study aims to determine the relationship between breakfast and students' learning activities for elementary students of Class X Vocational High School 6 Yogyakarta. The population numbered 118 students, taken as many as 91 with the Solvin Random Sampling technique. The data collection method used a Likert scale questionnaire. The results showed that there was a relationship between variable X and variable Y. The results of the normality test of 0.200 are normally distributed. Based on the correlation test of a data obtained Fcount <Ftable (1.022 <1.713), it can be concluded that the data collected has a linear relationship between items. The level of income in breakfast has a significant effect of 78.9% on student learning activities. The rest, or 21.1%, is influenced by other factors that are not included in the research instrument, meaning that there is a relationship between breakfast and students' learning activities for Elementary School Class X Vocational High School 6 Yogyakarta Keywords: Breakfast, Learning Activities

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

keluarga

Publisher

Subject

Education Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Keluarga merupakan jurnal ilmiah di bidang Pendidikan Kesejahteraan Keluarga yang diterbitkan dua kali dalam satu tahun pada bulan Februari dan September. Redaksi menerima artikel ilmiah yang berupa penelitian empiris dan artikel konseptual. Naskah yang diterima hanya naskah asli belum ...