Setelah dilakukan peninjauan dengan cermat dan dipertimbangkan artikel yang telah dipublikasikan di jurnal Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling dan Dakwah Islam dengan judul "Pengembangan Keterampilan Sosial Siswa Korban Perundungan Melalui Layanan Bimbingan dan Konseling" vol 18, no 1 (2021): Juni, hlm. 1-13, DOI: doi.org/10.14421/hisbah.2021.181-01. Artikel tersebut Telah ditemukan pelanggaran ketentuan terbitan jurnal Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling dan Dakwah Islam. Tim Editor menyelidiki dan menemukan bahwa artikel tersebut juga diterbitkan pada jurnal EGCDJ: Educational Guidance and Counseling Development Journal dengan judul: "Pengembangan Keterampilan Sosial Siswa Korban Perundungan Melalui Layanan Bimbingan Konseling" Vol 4, No 2 (2021), http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/EGCDJ/article/download/13091/6885. Dokumen serta isi artikel tersebut telah dihapus dari jurnal Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling dan Dakwah Islam.
Copyrights © 2021