Idea : Jurnal Studi Jepang
Vol 3, No 1 (2021): Idea : Jurnal Studi Jepang

Konsep Keindahan Wabi Sabi Dalam Puisi Karya Nakahara Chuuya

Endah Muthmainnah (Universitas Pakuan)
Mugiyanti Mugiyanti (Universitas Pakuan)
Budi Rukhyana (Universitas Padjajaran)



Article Info

Publish Date
21 May 2021

Abstract

Penelitian ini akan menganalisis dua buah puisi karya Nakahara Chuuya yang berjudul  kita no umi, dan tsukiyou no hamabe. Konsep keindahan dakan dianalisis dengan menggunakan konsep Wabi Sabi. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dan studi pustaka  Hasil analisis menunjukkan bahwa ketiga puisi karya Nakahara Chuuya memiliki enam ciri konsep keindahan Wabi Sabi yaitu Kanashiku, Shitsui, Sabu, samu, sabishiki (futanoshiki)), Irosokukū no sekai), Mazushiku, dan Mazushisa wo yutaka to nashi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Idea

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

IDEA Jurnal Studi Jepang yang di kelola oleh Program Studi Sastra Jepang Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya. Jurnal ini telah memiliki ISSN 265701757. Jurnal ini menerima artikel asli mengenai berbagai masalah penting dalam ilmu pengetahuan budaya, yang mencakup, tetapi tidak terbatas pada, ilmu ...