Al-Ashr : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar
Vol 1 No 1 (2016): Maret

PERAN PENDIDIKAN PRAMUKA DALAM MENINGKATKAN AKHLAK SISWA MI DARUL FALAH BESUK WIROWONGSO AJUNG JEMBER 2015

Hadis Surur, Ihda (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2024

Abstract

MI Darul Falah didirikan agar menjadi pelayan masyarakat untuk membantu menjadikan insan yang berakhlakul karimah. Untuk mewujudkan hal itu MI Darul Falah berikhtiyar untuk berbenah dan improfisasi mulai Kegiatan Belajar Mengajar, fasilitas dan mengembangkan kegiatan ektrakulikuler. Kegiatan pramuka diproyeksikan untuk pembentukan dan peningkatan berkarakter siswa dan berakhlakul karimah. kegiatan-kegiatan pramuka adalah kegiatan melatih ketangkasan siswa dan melatih sensitif siswa untuk memiliki kecintaan tanah air dan ketaatan dalam beragama serta mendemons-trasikan karakter keteladanan para tokoh pejuang Islam. Disinilah letak bahwa kegiatan pramuka sangat berperan dalam peningkatan akhlaq siswa.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

alashr

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Al-Ashr Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan dua kali dalam satu tahun pada periode Maret dan September. Jurnal Al-Ashr ini memuat dan menyebarluaskan berbagai hasil penelitian, kajian ilmiah Dosen, Guru, Praktisi, Pengawas, Mahasiswa dalam lingkup bahasan ...