Al-Ashr : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar
Vol 4 No 1 (2019): Maret

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH PADA MATA PELAJARAN BAHASA ARAB DI MIMA 24 MIFTAHUL ULUM TEGALREJO SABRANG AMBULU JEMBER

moh (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2023

Abstract

Make a Match merupakan metode pembelajaran aktif yangmenyenangkan bagi peserta didik, yang berupa pembagian kartuyang masing - masing berupa soal dan yang satu berupa jawaban.peserta didik diharapkan dapat menemukan jawaban atas soal yangdipegang sebelum batas waktu yang ditentukan. Penelitian inimengunakan penelitian tidakan kelas (Class ActionResearch) sebanyakdua siklus. Setiap siklus terdiri empat tahap yaitu perencanaan(planning), pelaksanaan (acting), pengamatan (observasi) dan refleksi(reflection), Pendekatan dalam penelitian ini adalah Pendekatankualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan datanyamenggunakan tes, wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasilpenelitian yang digunakan dengan menerapkan model make a match,sangat disukai peserta didik dan memberi semangat peseta didikdalam pembelajaran Bahasa Arab serta dapat meningkatkan hasilbelajar Bahasa Arab peserta didik Kelas IV MIMA 24 Miftahul Ulumtegalrejo Sabrang Ambulu Jember

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

alashr

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Al-Ashr Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan dua kali dalam satu tahun pada periode Maret dan September. Jurnal Al-Ashr ini memuat dan menyebarluaskan berbagai hasil penelitian, kajian ilmiah Dosen, Guru, Praktisi, Pengawas, Mahasiswa dalam lingkup bahasan ...