At this time in various countries are being hit by a Covid 19 Virus, including Indonesia. This has led to various policies imposed by the government, including PSBB (Large-Scale Social Restrictions) and imposed lockdowns for certain regions. As a result, people have a lot of activities at home. That's what finally made the emergence of startup or online-based applications that offer shopping solutions for daily needs without leaving home. Some applications that emerged during this pandemic are Go Mart, which was launched by Gojek and start-up applications such as vegetables online. This research is a descriptive qualitative study aimed at examining people's preferences and purchasing decisions (use) for G Mart and online vegetable applications. A total of 100 people were randomly surveyed. The results obtained are that most people are aware of and are interested in the presence of G Mart and online vegetable applications, but most still decide to purchase a combination of online and offline during the Covid 19 pandemic.Keyword: gmart, covid19Â Abstrak - Pada saat ini di berbagai negara sedang dilanda pandemi virus covid 19, termasuk Indonedia. Hal tersebut menyebabkan berbagai kebijakan yang diberlakukan pemerintah, diantaranya PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) dan memberlakukan lockdown wilayah tertentu. Akibatnya masyarakat harus banyak beraktifitas di rumah. Hal itulah yang akhirnya membuat munculnya startup atau aplikasi berbasis online yang menawarkan solusi berbelanja kebutuhan sehari-hari tanpa harus keluar dari rumah. Beberapa aplikasi yang muncul saat pandemi ini adalah Go Mart yang diluncurkan oleh Gojek serta aplikasi-aplikasi start up semacam sayur online. Penelitian ini merupakan deskriptif kualitatif yang bertujuan mengkaji preferensi dan keputusan pembelian (penggunaan) masyarakat terhadap G Mart dan aplikasi sayur online. Sebanyak 100 orang secara acak disurvei. Hasil yang didapatkan adalah bahwa sebagian besar masyarakat mengetahui dan tertarik dengan adanya G Mart maupun aplikasi sayur online, namun sebagian besar masih memutuskan melakukan pembelian kombinasi online dan offline di masa pandemi covid 19 ini.Kata Kunci: preferensi, keputusan pembelian, g mart, aplikasi sayur online, covid 19
Copyrights © 2020