ABSTRAKSI: Pada UD Jaring Mas Pacitan, pencatatan dan pengolahan data barang, jumlah danharga barang, data para supplier, serta data transaksi penjualan masih dilakukan denganmenggunakan tulisan tangan. Kesulitan dalam mencatat dan menghitung banyaknya jenis barang,jumlah barang, maupun besarnya jumlah harga, mengakibatkan data yang diperoleh menjadi kurangakurat. Untuk meningkatkan keakuratan data, diperlukan pembangunan sistem informasi penjualanbarang yang terkomputerisasi.Sistem informasi penjualan ini dibuat dengan menggunakan software PHP sebagai pembuatinterface utama dan MySQL sebagai basis datanya. Program ini memungkinkan user untuk input data,edit data, hapus data, pencarian data, penyaringan data dan pencetakan data ke media kertas. Datayang diinputkan berupa data barang, data supplier, data jenis barang dan data penjualan barang.Sedangkan output yang dihasilkan sistem informasi ini berupa laporan data barang, laporan datasupplier, data penjualan barang dan nota transaksi penjualan barang.Kata Kunci : Sistem Informasi Penjualan
Copyrights © 2017