PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah)
Vol 5, No 6 (2017): PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah)

Peran Albertus Hermelink Gentiaras SCJ dalam Pengembangan Agama Katolik di Lampung

R. Adinda Kesumajati (Unknown)
Risma Margaretha Sinaga (Unknown)
Yustina Sri Ekwandari (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2017

Abstract

The purpose of this research was to find out the normative role of Albertus Hermelink Gentiaras SCJ in the development of Catholic Religion in Lampung during the period of 1932-1978. The research used historical research method. The data collection technique was done through literature study, interviews and documentation. The data collected were processed using historical data analysis. The result showed that Albertus Hermelink Gentiaras SCJ had successfully influenced the development of Catholic religion in Lampung, included: increasing the number of Catholic followers, improving the followers faith, initiating public services in fields like education, health, and social economy.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran normatif Albertus Hermelink Gentiaras SCJ dalam pengembangan Agama Katolik di Lampung tahun 1932-1978.Metode yang digunakan adalah metode penelitian historis.Pengumpulan data dilakukan dengan studi pustaka, wawancara dan dokumentasi.Data yang telah terkumpul selanjutnya diolah menggunakan teknik analisis data historis.Hasil analisis data menunjukkan bahwa dilihat dari peran normatifnya, secara totalitas Albertus Hermelink Gentiaras SCJ telah mampu memberikan pengaruh dalam mengembangkan Agama Katolik di Lampung antara lain meningkatkan jumlah umat, kualitas iman umat dan pelayanan kasih dalam bidang pendidikan, kesehatan dan sosial ekonomi.Kata kunci : albertus hermelink gentiaras, pengembangan agama katolik, peran

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

PES

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah) adalah blind and peer-reviewed journal yang mempublikasikan artikel-artikel ilmiah dari disiplin ilmu Pendidikan Sejarah. Artikel-artikel yang dipublikasikan di PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah) meliputi hasil penelitian. PESAGI ...