Jambura Industrial Review (JIREV)
VOL. 1 NO. 2, NOVEMBER 2021

Pengukuran Waktu Kerja Karyawan pada Pengemasan Es Kristal Menggunakan Metode Time Study

Annisa Latief (ANNISA)
Putri Famalya Melu (Universitas Negeri Gorontalo)
Idham Halid Lahay (Unknown)
H Hasanuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2021

Abstract

Pengoptimalkan tenaga kerja yang ada pada perusahaan ditujukan untuk mendapatkan keuntungan. Pada setiap perusahaan yang bersekala besar, menengah  hingga kecil.  Jika ingin mengetahui tingkat output dari input pada proses produksi produk adalah dengan menghitung produktivitasnya. Dengan mengetahui produktivitas pada perusahaan dapat merencanakan apa saja faktor-faktor produksi yang dibutuhkan dalam  proses produksi. Pengukuran waktu kerja adalah salah satu alat yang digunakan untuk menghitung produktivitas pekerja. Mengetahui tingkat output hasil kerja dari tenaga kerjanya. Mengetahui waktu kerja standar karyawan di devisi Es Kristal PT. Davincy Airindo. Berdasarkan hasil yang didapatkan untuk waktu produktiv yang didapatkan pada proses pengemasan es Kristal yaitu 5,96 jam/hari , es hancur yaitu 58,8 menit/hari dan es hancur yaitu 24 menit/hari.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JIRev

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

JIREV is published by the Department of Industrial Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Gorontalo. Therefore, JIREV would like to promote the innovative academics, professionals as well as the prospective students in the field of industrial engineering and technologies with ...