JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT
Vol 10 No 1 (2022): Vol.10. No.1 2022

PENGEMBANGAN BUKU DIGITAL BERPENDEKATAN BALANCE LITERACY UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA TEMA 3 BENDA DI SEKITARKU KELAS III SEKOLAH DASAR

Dwi Puji Lestari (Universitas Negeri Surabaya)
Wahyu Sukartiningsih (Universitas Negeri Surabaya)
Hendratno . (Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti kevalidan, kepraktisan, dan keefektifan dalam mengembangkan media pembelajaran berupa buku digital berpendekatan balance literacy untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada tema 3 benda di sekitarku kelas III sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan model penelitian ASSURE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran berupa buku digital berpendekatan balance literacy valid, praktis, dan efektif karena memberikan pengaruh terhadap kemampuan berpikir kritis siswa, sehingga media pembelajaran berupa buku digital berpendekatan balance literacy relevan untuk diterapkan di kelas III sekolah dasar.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ED

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Education and Development merupakan publikasi karya ilmiah dari hasil penelitian, pendidikan dan pengembangan ilmu pengetahuan, baik sosial, budaya dan lingkungan. Sebagai upaya untuk mewujudkan visi dan misi di Perguruan Tinggi. Jurnal Education and development mewadahi hasil pemikiran dan ...