NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Vol 8, No 6 (2021): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial

DAMPAK KEBERADAAN NARAPIDANA ANAK DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN DEWASA BERKAITAN DENGAN TUJUAN PEMBINAAN DALAM SISTEM PEMASYARAKATAN (Studi Kasus Lapas Kelas IIB Muara Enim)

Rizki Bagio (Politeknik Ilmu Pemasyarakatan)
Padmono Wibowo (Politeknik Ilmu Pemasyarakatan)



Article Info

Publish Date
13 Dec 2021

Abstract

Lembaga Pemasyarakatan ialah wadah/tempat yang digunakan untuk membina para pelanggar hukum yang bertujuan untuk mencapai kehidupan yang baik setelah selesai menjalani masa pidana, dalam hal penempatan baik narapidana dewasa, perempuan dan anak anak memiliki tempt yng dipisah hal ini telah diatur dalam UU nomor 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakat, namun tak jarang juga kita jumpai ada suatu lembaga pemasyarakatan yang didalamnya ada narapidana anak anak, dewasa dan juga perempuan, salah satu contohnya di Lapas Kelas IIB Muara Enim, narapidana anak anak ditempatkan di tempat narapidana dewasa. Tentu saja karena terjadi hal seperti ini pasti ada dampak yang akan terjadi, karena umumnya narapidana anak anak ditempatkan didalam lembaga khusus yaitu LPKA. Karena banyaknya narapidana Anak yang berhadapan langsung dengan hukum saat ini tidak seimbang dengan jumlah kapasitas dari LPKA maka hal inilah yang mendorong banyaknya penempatan anak di dalam Lembaga Pemasyrakatan Dewasa yang tentunya memberikan cukup banyak dampak negatif pada anak binaan tersebut.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

nusantara

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial adalah suatu jurnal multidisiplin yang mencakup berbagai pokok persoalan dalam kajian ilmu-ilmu sosial dan humaniora. Secara khusus jurnal menaruh perhatian, namun tidak hanya terbatas, pada pokok-pokok persoalan tentang perkembangan ilmu pengetahuan sosial ...