Prosiding Seminar Nasional Biologi, Teknologi dan Kependidikan (Biotik)
Vol 9, No 2 (2021): PROSIDING SEMINAR NASIONAL BIOTIK IX 2021

ANALISIS RESPON ORANG TUA TERHADAP PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA SISWA SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH DI 3 KECAMATAN KOTA BANDA ACEH

Mulyana Mulyana (Pendidikan Teknologi Informasi, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry)
Yusran Yusran (Pendidikan Teknologi Informasi, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry)
Erlina Mariana Rosada Sari (Pendidikan Teknologi Informasi, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan hasil analisis respon orang tua mengenai pembelajaran jarak jauh yang berisikan kelebihan dan hambatan dari orang tua siswa kelas rendah. Informasi didapatkan dari hasil wawancara dan angket sebanyak 85 orang tua. Metode yang digunakan pada penelitian ini merupakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) belum fit for purpose untuk Siswa Sekolah Dasar Kelas Rendah khususnya pada 3 kecamatan Kota Banda Aceh (Baiturrahman, Kuta Alam, Ulee Kareng) karena banyaknya biaya yang ditimbulkan dari pada manfaat. Sistem Pembelajaran Jarak Jauh masih perlu di edukasikan kepada Guru, Siswa dan Orang tua Siswa agar dapat mewujudkan proses belajar mengajar yang efektif dan efisien.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

PBiotik

Publisher

Subject

Dentistry Earth & Planetary Sciences Education Energy Environmental Science Immunology & microbiology Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Materials Science & Nanotechnology Medicine & Pharmacology Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Other

Description

BIOTIK: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan is an open access and peer reviewed journal. It publishes scientific articles in the field of biology education and technology. Furthermore, this journal bridges the gap between research and practice, providing information, ideas and insights, ...