Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan
Vol. 2 No. 1 (2021): Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan

Analisis kebijakan Kepala Sekolah untuk meningkatkan kinerja guru dimasa pandemi di sekolah SD Negeri 106163 Bandar Klippa Percut Sei Tuan-Deli Serdang

Suriani Santati Simatupang (Universitas Negeri Medan)
Rosmala Dewi (Universitas Negeri Medan)
Edidon Hutasuhut (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan upaya kepala sekolah dalam meningkatkan kinerja guru di SD Negeri 106163 Bandar Klippa Percut Sei Tua Deli Serdang. Metode penelitian yang digunakan adalah jenis deskriptif kualitatif. Subjek utama dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan subjek pendukung guru SDN No106163 Bandar Klippa Percut Sei Tuan Deli Serdang. Metode pengumpulan data diperoleh melalui wawancara. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa upaya kepala sekolah untuk meningkatkan kinerja guru salah satunya dimasa pandemi covid-19 ini adalah home visit. Home visit merupakan kegiatan bantuan pembelajaran yang dilakukan guru dengan datang ke rumah untuk membantu peserta didik siswa dalam proses pembelajaran. Dengan metode home visit membuat peserta didik menjadi senang sebab pembelajaran tidak monoton dan menciptakan suasana baru bagi peserta didik.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnas2019

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health Social Sciences

Description

Ruang Lingkup prosiding Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan meliputi bidang Pendidikan Sosial dan Budaya, Pendidikan Kesehatan, Pendidikan Sains dan Teknologi Terapan, Pendidikan Mitigasi Bencana, Pendidikan Karakter dan Kearifan Lokal, Pendidikan Literasi, Bahasa, Sastra dan Seni, ...